Kombinasi Metode MOORA dan SAW Untuk Menentukan Karyawan Terbaik
Main Article Content
Abstract
Pengelolaan sumber daya manusia (SDM) suatu perusahaan mempunyai pengaruh yang besar terhadap banyak aspek yang menentukan keberhasilan kerja suatu perusahaan. Salah satu aspek terpenting dalam pengelolaan sumber daya manusia (SDM) suatu perusahaan adalah dengan melakukan seleksi secara berkala terhadap karyawan-karyawan terbaik untuk membangkitkan semangat karyawan serta meningkatkan loyalitas dan kinerja. Oleh karena itu peneliti mengembangkan sistem pendukung keputusan untuk membantu bagian sumber daya manusia untuk melakukan pemilihan karyawan terbaik.
Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan kombinasi metode Multi-Objective Optimization on The Basic of Ratio Analysis (MOORA) dan metode Simple Additive Weighting (SAW), hasil dari penelitian ini adalah sistem aplikasi pendukung keputusan berbasis web, sistem ini sudah 90% akurat dengan perhitungan manual yang sudah ada di Waroeng Spesial Sambal “SS” Tasikmalaya sehingga sistem dapat digunakan untuk membantu mempermudah bagian SDM dalam melakukan pemilihan karyawan terbaik dengan cepat dan mudah.
Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan kombinasi metode Multi-Objective Optimization on The Basic of Ratio Analysis (MOORA) dan metode Simple Additive Weighting (SAW), hasil dari penelitian ini adalah sistem aplikasi pendukung keputusan berbasis web, sistem ini sudah 90% akurat dengan perhitungan manual yang sudah ada di Waroeng Spesial Sambal “SS” Tasikmalaya sehingga sistem dapat digunakan untuk membantu mempermudah bagian SDM dalam melakukan pemilihan karyawan terbaik dengan cepat dan mudah.
Downloads
Download data is not yet available.
Article Details
Section
Articles