Implementasi Algoritma Breadth First Search (BFS) Pada Masalah Penyusunan Blok

Main Article Content

Jufri - -

Abstract

Penyusunan blok bisa juga dikatakan sebagai Blocks World Architecture, yaitu sebuah permainan yang mengajak pemainnya untuk berfikir secara logika dalam menyelesaikan permainan ini, misalnya pemain diharuskan untuk menyusun blok angka atau huruf sampai terurut berdasarkan susunan yang telah diacak sebelumnya. Permainan ini bisa dikategorikan sebagai permainan puzzle, yang mana pada keadaan awal blok huruf disusun secara acak untuk beberapa huruf misalnya 6 huruf (A,F,C,E,B,D) pada tiga tempat, kemudian blok huruf tersebut harus disusun kembali dengan menggunakan tiga tempat yang ada sampai didapatkan susunan blok huruf yang tersusun dari huruf A sampai F pada sebuah tempat. Untuk menyelesaikan masalah penyusunan blok diperlukan suatu metode atau algoritma pencarian solusi. Salah satunya algoritma pencarian yang dapat digunakan adalah algoritma Breadth First Search, karena algoritma ini dapat melakukan pencarian solusi dari keadaan awal yang disediakan berdasarkan parameter-parameter yang ditentukan dari masalah penyusunan blok.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

[1] Alvin Hapendi, Tjatur Kandaga, 2010. “Evaluasi dan Usaha Optimalisasi Algoritma Depth First Search dan Breadth First Search dengan Penerapan pada Aplikasi Rat Race dan Web Peta”. Fakultas Teknologi informasi, Universitas Kristen Maranatha.
[2] Himmatul Azizah,2011,”Ekstraksi Metada Dokumen Software Requierement Specification(SRS)”, Bandung, (diakses dari http://digilib.its.ac.id/public/ITS-Undergraduate-16779-Paper-pdf.pdf pada 18 Januari 2014)
[3] Rosa, Shalahuddin M., 2011, “Rekayasa Perangkat Lunak (Terstruktur dan berorientasi objek)”. Modula, Bandung.
[4] Simarmata Janner, 2010,“Rekayasa Perangkat Lunak”, Andi, Yogyakarta.
[5] Setiawan Sandi, 2010, “Artificial Intelegencia”, Andi Offset, Yogyakarta