Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode Regresi Linier Penilaian Kinerja Dosen Pada Sekolah Tinggi Manajemen Dan Informatika ( STMIK ) Profesional Makassar

Main Article Content

Magfirah - -

Abstract

Karena belum optimalnya proses penilaian kinerja dosen di STMIK Professional Makassar dan belum adanya suatu aplikasi SPK yang dapat membantu mengoptimalkan Pengambilan keputusan penilaian Kinerja Dosen. Dengan adanya aplikasi Sistem Pendukung Keputusan Evaluasi kinerja Dosen Dengan Menggunakan Metode regresi linier ini dapat memudahkan pihak pengelola kampus dalam mendapatkan hasil penilaian berupa hipotesis yang didapatkan dari proses pengelolaan nilai variabel DP3 dan nilai  Variabel Tridharma dengan metode regresi Linier.Teknik Pengujian Sistem menggunakan metode White Box adalah metode perancangan suatu kasus untuk pengujian software dengan menggunakan struktur kontrol desain prosedural untuk mendapatkan cara kerja program secara rinci. Pengujian dilakukan dengan menerapkan metode Regresi Linier sebagai salah satu metode pemecahan masalah dengan menggunakan hasil kuisioner dan tridarma perguruan tinggi sebagai parameter penilaian tersebut.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles

References

[ 1]. Turban ,2005 ,“Decision Support systems and intelligent system”. Andi Offset, Yogyakarta.
[2]. Kusrini ,2007 ,“Konsep dan Aplikasi Sistem pendukung keputusan”. Andi offset. Yogyakarta
[3]. Roger R. Presman ,2010, “ Rekayasa Perangkat Lunak”, Andi offset. Yogyakarta.