Implementasi Sistem Kolaborasi Menggunakan Bigbluebutton Di PT. MBC

Main Article Content

Indrianto _ Evi Triandini

Abstract

Sistem kolaborasi berbasis IT menjadi salah satu perangkat penting bagi perusahaan. Mobilitas yang cukup tinggi diantara para manajer di dalam sebuah perusahaan, memerlukan dukungan teknologi informasi yang memadai. Tuntutan untuk memperoleh akses data dan informasi perusahaan, serta perlunya rapat bersama seluruh direksi, di sisi lain keberadaan beberapa orang direksi tidak di lokasi yang sama, maka diperlukan teknologi yang mampu menghilangkan jarak tersebut. Dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, studi literatur dan wawancara. Implementasi Bigbluebutton sebagai system kolaborasi di PT.MBC telah memberikan kemudahan bagi jajaran direksi PT.MBC dalam melakukan rapat terbatas antar Direksi. Kemudahan dalam melakukan video conference, ataupun chating dengan menggunakan bandwith internet yang kecil, menjadikan kolaborasi antara direksi di perusahaan berjalan lancar

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles