Perancangan User Interface User Experaince Food Delivery App Dengan Menggunakan Metode Design Thinking Dan System Usability Scale

Main Article Content

Gilang Romi Wahyudi Winarsih Winarsih Novi Dian Nathasia

Abstract

aplikasi mobile app tastytown yang bertujuan untuk mempermudah konsumen agar terhindar dari kepadatan dan anteran panjang, jadi konsumen bisa memesan menu lebih leluasa dimanapun dan kapanpun,Salah satunya adalah dengan adanya food delivery berbasis mobile menjadi alternatif yang lebih praktis dan efisien bagi konsumen dapat diakses kapan saja dan dimana saja tanpa harus datang ke toko fisik.Namun toko ini memiliki beberapa permasalahannya yang dimana dalam pelayanan secara langsung.Metode design thinking merupakan pendekatan yang berpusat pada manusia untuk menyelesaikan masalah dan membuat inovasi yang baru.Untuk mendapatkan feedback dilakukan proses pengujian menggunakan tahap usability testing. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perancangan tampilan aplikasi mobile tastytown dilakukan dengan menggunakan metode perancangan pikir-pikir sebagai metode perancangan, dan metode pengujian System Usablity Scale.Menurut hasil SUS, aplikasi mobile Tatytown mendapat skor "78", yang menunjukkan bahwa itu dapat diterima. Aplikasi tersebut juga berada dalam kategori C dengan rating GOOD.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

Section
Articles