Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Online Produksi Pertanian Berbasis Web Di Desa Barana
Main Article Content
Abstract
Era digital disebut pula era informasi, dimana informasi telah menjadi kebutuhan pokok dan komoditas baru.Era demikian dipicu teknologi informasi (TI) yang bertujuan untuk mempercepat dalam pencatatan dan pengolahan data menjadi suatu informasi. Dengan adanya sistem informasi pertanian maka akan mendorong kearah pembangunan yang lebih baik. Penjualan Online Produksi Pertanian di Desa Barana, Kecamatan Bangkala Barat Kabupaten Jeneponto merupakan sebuah sistem informasi yang akan digunakan masyarakat setempat khususnya di Desa Barana untuk memasarkan hasil panennya ke konsumen yang berupa jenis tanaman palawija.
Downloads
Download data is not yet available.
Article Details
Section
Articles